3. Drag Race
Balap drag race mobil memang sudah umum dilakukan di Indonesia. Hobi ini cocok untuk orang yang sangat menyukai dunia otomotif, kecepatan dan membakar adrenalin. Sebenarnya terdapat peraturan atau regulasi yang harus dipenuhi oleh panitia dan peserta drag race untuk menghindari kejadian atau kecelakaan yang tidak diinginkan mulai dari mobil yang digunakan, cara start dan finish.
Hobi ini menjadi mahal karena harus mengeluarkan biaya untuk jenis bahan bakar yang digunakan yang biasanya kombinasi dari methanol dan nitro metana. Selain itu biaya mobil balap, komponen atau suku cadang, dan biaya modifikasi menjadi sesuatu yang dapat menguras kocek anda. Total biaya yang dikeluarkan sekitar $200.000-$1 juta.
Diskusi
Belum ada komentar.