Konsumsi Ikan Berlebihan
Mengapa konsumsi ikan berlebihan berbahaya bagi ibu hami? Karena ikan laut mengandung zat merkuri yang berbahaya bagi janin khususnya daging ikan hiu, ikan todak, ikan makarel dan jenis ikan lainnya. Ibu hamil disarankan mengkonsumsi tidak lebih dari 12 ons daging ikan setiap minggu yang mengandung kadar merkuri rendah seperti ikan salmon, udang, dan ikan lele. Untuk ikan tuna, sebaiknya dikonsumsi tidak melebihi 6 ons setiap minggu. Disamping itu disarankan untuk memakan ikan yang matang dimasak.
Diskusi
Belum ada komentar.