Burung Cabai Panggul Hitam
Burung Cabai Panggul Hitam merupakan hewan endemik khas dari Kalimantan dimana habitat aslinya adalah hutan tropis dan subtropis dengan ciri khas bercak putih pada bagian perut. Dengan ukuran tubuh sekitar 8 cm, jantan memiliki ciri-ciri fisik dengan bagian atas berwarna hitam dan dada berwarna merah padam. Betina sendiri mempunyai warna merah cabe.
Diskusi
Belum ada komentar.